PGRI : Manajemen Guru Masih Gelap
Jumat, 28 Desember 2012 – 21:01 WIB
JAKARTA – Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) terus menyoroti tak kunjung membaiknya pengelolaan guru. Padahal, guru merupakan komponen penting bagi pendidikan. Sayangnya, tak ada konsep jelas tentang pengelolaan guru di Indonesia. “Guru sebagai komponen penting pendidikan belum mendapat perhatian dan perlakuan yang benar. Manajemen guru di Indonesia masih gelap dan penuh persoalan,” kata Ketua Umum PGRI, Sulistyo dalam konferensi pers akhir tahun di Jakarta, Jumat (28/12) petang.
Dia menilai pendidikan yang diotonomikan menyebabkan manajemen guru tidak menentu. Misalnya guru berstatus PNS yang mestinya dikelola secara profesi, justru diperlakukan sebagai perangkat birokrasi. Sedangkan guru swasta dan madrasah malah sering tidak dianggap.
“Ini dikarenakan pelaksanaan kewenangan pemerintah pusat dan daerah sering tumpang tindih dan saling lempar tanggung jawab, bukan saling melengkapi,” ulasnya.
JAKARTA – Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) terus menyoroti tak kunjung membaiknya pengelolaan guru. Padahal, guru merupakan komponen
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
BERITA LAINNYA
- Pendidikan
Dituding Kampus Abal-Abal, UIPM Tunjukkan Bukti Terdaftar di Kemenkumham RI
Minggu, 17 November 2024 – 16:05 WIB - Pendidikan
Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
Minggu, 17 November 2024 – 15:02 WIB - Pendidikan
Buntut Penangguhan Gelar Doktor Bahlil, Deolipa Minta 2 Dekan UI Mundur dari Jabatannya
Minggu, 17 November 2024 – 06:55 WIB - Pendidikan
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon
Sabtu, 16 November 2024 – 15:30 WIB
BERITA TERPOPULER
- Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini 18 November 2024 Naik, Berikut Daftarnya
Senin, 18 November 2024 – 09:15 WIB - Dahlan Iskan
Tafsir Iqra
Senin, 18 November 2024 – 08:05 WIB - Gosip
Denny Sumargo Menyesal Datangi Rumah Farhat Abbas, Ini Sebabnya
Senin, 18 November 2024 – 09:19 WIB - Jogja Terkini
Selamat! Basuki Hadimuljono Dikukuhkan sebagai Ketum PP Kagama
Senin, 18 November 2024 – 10:15 WIB - Sepak Bola
Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Calvin Verdonk: Kami Harus Mengejar Kemenangan 100 Persen
Senin, 18 November 2024 – 07:15 WIB