Piala Asia 2023: Timnas Indonesia Dihajar Irak, Begini Dalih Shin Tae Yong
Selasa, 16 Januari 2024 – 09:42 WIB
"Pertama-tama, selamat untuk Irak yang menang dalam laga ini."
"Meski begitu, Timnas Indonesia menunjukkan perjuangan terbaik, dan performa yang bagus di laga ini," kata Shin Tae-yong.
Kekalahan ini membuat Indonesia berada di posisi juru kunci Grup D dengan nol poin.
Selanjutnya, Skuad Garuda harus bangkit saat menghadapi Vietnam, Jumat (19/1/2024), pada laga kedua Grup D Piala Asia 2023.(pssi/mcr15/jpnn)