PKB Utamakan Aspirasi Kebangsaan Nahdliyin
Kamis, 31 Januari 2013 – 19:41 WIB
JAKARTA - Dalam rangka Harlah NU ke 87 yang bertepatan hari ini, Kamis (31/1), PKB menyatakan kesiapannya untuk memperkokoh sinergi dan pengabdian kepada NU. Partai yang didirikan Gus Dur itu menegaskan siap mengabdi untuk NU demi memperjuangkan nilai-nilai keagamaan, kemanusiaan, keadilan, dan kesejahteraan rakyat Indonesia. "PKB siap bersinergi dengan NU dalam mengawal ideologi ahlussunnah wal jama'ah. Yaitu toleransi, moderasi, seimbang, adil, dan amar ma'ruf nahi munkar. Tidak hanya di kancah politik lokal dan nasional tapi juga internasional," Ketua Fraksi PKB di DPR, Marwan Jafar Kamis (31/1).
Karenanya, lanjut Marwan, PKB akan menggalakkan rapat koordinasi rutin antara fraksi PKB dan NU. Koordinasi tersebut akan dilakukan di semua tingkatan. Mulai dari DPRD I, DPRD II, dan DPR RI. Upaya tersebut ditempuh agar PKB dan NU selalu sejalan dan seirama.
"PKB akan memperjuangkan sekuat tenaga dan lebih mengutamakan aspirasi politik kebangsaan NU," tegasnya. Dia melanjutkan perjuangan tersebut tak hanya berada dalam pemerintahan tapi juga dalam kalangan legislatif.
JAKARTA - Dalam rangka Harlah NU ke 87 yang bertepatan hari ini, Kamis (31/1), PKB menyatakan kesiapannya untuk memperkokoh sinergi dan pengabdian
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Pilkada
3 Pejabat di Banggai Diduga Langgar Aturan Netralitas ASN, Gakkumdu Ancam Jemput Paksa
Minggu, 24 November 2024 – 22:13 WIB - Pilkada
Aktivis Dorong Semua Pihak Mewujudkan Pilkada Maluku Utara Aman dan Nyaman
Minggu, 24 November 2024 – 20:46 WIB - Pilkada
Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 18:47 WIB - Pilkada
Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
Minggu, 24 November 2024 – 17:58 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 23:12 WIB - Bisnis
TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
Minggu, 24 November 2024 – 22:08 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB - Politik
Konten Hoaks Merebak di Pilkada 2024, Ini Temuan Ditressiber Polda Bali
Minggu, 24 November 2024 – 21:37 WIB - Humaniora
Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
Senin, 25 November 2024 – 01:30 WIB