Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

PKS: Ini Momen Tepat Bentuk Pansus Jiwasraya dan Asabri

Senin, 13 Januari 2020 – 14:05 WIB
PKS: Ini Momen Tepat Bentuk Pansus Jiwasraya dan Asabri - JPNN.COM
Ilustrasi Jiwasraya. Foto: Ricardo/JPNN.com

Dia menegaskan, bisa jadi satu BUMN berkaitan dengan dua, tiga, hingga empat komisi.

“Kalau sebatas panja (panitia kerja) tidak efektif cara kerjanya,” tegasnya.  

Lebih lanjut Amin berharap DPR sebagai lembaga terhormat bisa menjalankan fungsi pengawasan yang proaktif dan ekfektif untuk BUMN. Dengan demikian, kata dia, DPR bisa mendapatkan informasi awal kalau ada BUMN yang sakit.

“Kalau ada gejala sakit dan penyakit di BUMN DPR bisa mendapat informasi dari gelaja awal dan stadium satu. Tidak seperti sekarang, dapat info penyakit BUMN sudah stadium III dan IV bahkan sudah menuju sakaratul maut,” kata Amin.  (boy/jpnn) 

PKS sangat setuju Pansus Jiwasraya dibentuk tetapi juga mendorong pembentukan panitia khusus untuk Asabri.

Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close