Pleno Rekapitulasi Dimulai tanpa Saksi Hidayat-Didik
Kamis, 19 Juli 2012 – 11:44 WIB
JAKARTA - KPU Provinsi DKI Jakarta menggelar rapat pleno rekapitulasi hasil perhitungan suara pemilihan umum gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta tahun 2012. Rapat pleno digelar di ruang Flores, Hotel Borobudur, Jakarta Pusat, Kamis (19/7). Rapat pleno dibuka oleh Ketua KPU DKI Jakarta, Dahliah Umar. Rapat dihadiri oleh saksi dari masing-masing pasangan calon gubernur dan jajaran pimpinan Panwaslu DKI.
Saat rapat dibuka sekitar pukul 10.50 WIB, saksi dari pasangan calon nomor urut 4, Hidayat Nur Wahid-Didik Rachbini belum hadir. Rapat pun sempat diskors selama 10 menit.
Ternyata, saksi pasangan Hidayat-Didik masih dalam perjalanan dan tak keberatan sidang dilanjutkan. Akhirnya, skors sidang dicabut dan sidang dimulai tanpa kehadiran saksi dari pasangan calon Hidayat-Didik.
JAKARTA - KPU Provinsi DKI Jakarta menggelar rapat pleno rekapitulasi hasil perhitungan suara pemilihan umum gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Pilkada
3 Pejabat di Banggai Diduga Langgar Aturan Netralitas ASN, Gakkumdu Ancam Jemput Paksa
Minggu, 24 November 2024 – 22:13 WIB - Pilkada
Aktivis Dorong Semua Pihak Mewujudkan Pilkada Maluku Utara Aman dan Nyaman
Minggu, 24 November 2024 – 20:46 WIB - Pilkada
Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 18:47 WIB - Pilkada
Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
Minggu, 24 November 2024 – 17:58 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 23:12 WIB - Bisnis
TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
Minggu, 24 November 2024 – 22:08 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB - Bali Terkini
ASDP Sambut Libur Nataru 2025: Operasikan 57 Kapal & 16 Dermaga di Selat Bali
Minggu, 24 November 2024 – 21:08 WIB - Pilkada
3 Pejabat di Banggai Diduga Langgar Aturan Netralitas ASN, Gakkumdu Ancam Jemput Paksa
Minggu, 24 November 2024 – 22:13 WIB