Polisi Pastikan Penyebab Kematian Oscar Syarifudin, Oh Ternyata
Kamis, 24 Juni 2021 – 21:24 WIB
Di samping korban didapati pisau dapur sepanjang 15 cm, lebar 1,5 cm bergagang hitam dan ponsel milik korban.
Oscar kemudian segera dilarikan ke RSUD dr. Iskak menggunakan ambulan untuk mendapat pertolongan.
Namun, karena banyak kehilangan darah, nyawa Oscar tidak tertolong. Oscar menghembuskan nafas saat masih dilakukan upaya pertolongan kedaruratan medis di IGD RSUD dr. Iskak pada pukul 16.37 WIB.
Baca Juga: Pulang Dugem, Ada Sisa Ekstasi di Mobil, 4 Oknum Polisi Tak Berkutik, Begini Akhirnya
Kematian Oscar yang tragis sempat memunculkan dugaan ia menjadi korban pembunuhan.(antara/jpnn)