Polisi Siapkan Operasi Besar di Tamanjeka
Datangkan 2 Kompi Brimob Kelapa DuaSelasa, 30 Oktober 2012 – 05:02 WIB
PALU – Pihak kepolisian mulai melakukan eskalasi pergerakan pasukan di Kabupaten Poso, dalam menyisir wilayah Tamanjeka yang diduga sebagai basis kelompok teror. Guna mendukung operasi yang dilakukan di wilayah Tamanjeka, dua kompi pasukan Brimob Mabes Polri juga ikut diturunkan. Kabid Humas Polda Sulteng, AKBP Soemarno mengatakan, guna memperketat pengamanan aparat dari unsur TNI dan Polri yang bertugas di Poso, Mabes Polri mengirimkan 2 kompi pasukan Brimob Kelapa Dua, Jakarta.
“Rencananya hari ini atau paling lambat esok hari, sekitar 200 an Brimob dari Mabes akan tiba di Palu, dan selanjutnya bertugas di Poso,” jelas Soemarno seperti yang dilansir Radar Sulteng (JPNN Group), Selasa (30/10).
Pasukan Brimob itu, diungkapkan Soemarno, akan bertugas membantu dalam hal penindakan bagi para pelaku teror dan juga pengamanan wilayah Kabupaten Poso. Dalam hal penindakan, pasukan Brimob ini juga diterjunkan melakukan penyisiran di wilayah Tamanjeka, serta menutup ruang gerak para pelaku teror keluar dan masuk wilayah Poso.
PALU – Pihak kepolisian mulai melakukan eskalasi pergerakan pasukan di Kabupaten Poso, dalam menyisir wilayah Tamanjeka yang diduga sebagai
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Riau
Bertolak ke Inhu, Irjen Iqbal Cek Langsung Kesiapan Pilkada, Ingatkan Soal Netralitas
Rabu, 20 November 2024 – 17:21 WIB - Riau
AKBP Isa dan Plt Bupati Rohil Gelar Cooling System untuk Wujudkan Pilkada yang Kondusif
Rabu, 20 November 2024 – 17:10 WIB - Daerah
Seusai Debat, Arfi-Yena Targetkan Menang 40 Persen Suara di Pilwalkot Bandung
Rabu, 20 November 2024 – 12:12 WIB - Aceh
BPDB Tangkap Ular Piton yang Masuk Rumah Pejabat Aceh Barat
Rabu, 20 November 2024 – 10:55 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Survei LSI Denny JA: Duet SEHATI di Makassar Berpotensi Tumbangkan MULIA
Rabu, 20 November 2024 – 16:22 WIB - Pilkada
Anies Baswedan Berpose 3 Jari Bareng Pramono-Rano Karno
Rabu, 20 November 2024 – 12:56 WIB - Hukum
KPK Pastikan Anwar Sadad Takkan Lolos dari Proses Hukum
Rabu, 20 November 2024 – 15:40 WIB - Olahraga
Adam Alis Mengaku Betah di Persib, Berharap Dipermanenkan
Rabu, 20 November 2024 – 15:00 WIB - Humaniora
Indo Barometer Bantah Lakukan Survei di Kolaka Utara yang Memenangkan Sumarling Majja–Timber
Rabu, 20 November 2024 – 12:57 WIB