Polri Tetap Membatasi Warga yang Ingin Berwisata
Senin, 01 Juni 2020 – 23:23 WIB
Pada prinsipnya, kata dia, aturan kehidupan baru atau new normal harus diikuti dengan baik.
“Masyarakat harus sudah menyesuaikan dengan new normal. Misal mau berangkat jangan lupa pakai masker, kemudian jaga jarak, kalau perlu tidak usah boncengan dulu saat berkendara. Artinya, protokoler kesehatan harus selalu dilakukan untuk memutus mata rantai COVID-19,” tandas Istiono. (cuy/jpnn)