Porsche Ogah Balapan di F1
Rabu, 24 April 2013 – 14:14 WIB
SHANGHAI - Kabar mengenai bakal terjunnya Porsche di Formula 1 (F1) akhirnya tak terbukti. Porsche mengeluarkan pernyataan resmi mengenai kabar yang santer beredar tersebut. Kepala bidang riset dan pengembangan Porsche Wolfgang Hatz mengatakan, pihaknya lebih memilih bertanding di LMP1 pada musim 2014 mendatang.
Dalam acara Shanghai Motor Show, Hatz mengatakan bahwa Formula One bukanlah pilihan utama bagi Porsche. “Kami adalah perusahaan mobil sport. Porsche selalu memproduksi mobil. Untuk hal itu, dua atau tiga tahun lalu kami ingin kembali ke level tertinggi balapan di dunia. Pilihannya memang LMP1 atau F1. Namun kami memutuskan ke LMP1, bukan F1,” terang Hatz sebagaimana dilansir Autosport.
Selain kabar bakal terjunnya Porsche ke F1, banyak berita yang juga menyebutkan bahwa Mark Webber akan direkrut untuk musim 2014 mendatang. Apalagi, Mark Webber yang saat ini tergabung di Red Bull memang tengah gundah. Itu terjadi setelah dirinya terlibat konflik pribadi dengan rekan satu tim Sebastian Vettel.
SHANGHAI - Kabar mengenai bakal terjunnya Porsche di Formula 1 (F1) akhirnya tak terbukti. Porsche mengeluarkan pernyataan resmi mengenai kabar yang
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Sepak Bola
Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
Minggu, 24 November 2024 – 19:30 WIB - Sepak Bola
Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
Minggu, 24 November 2024 – 18:50 WIB - Bulutangkis
Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
Minggu, 24 November 2024 – 17:00 WIB - Bulutangkis
Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
Minggu, 24 November 2024 – 16:17 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 23:12 WIB - Humaniora
Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
Senin, 25 November 2024 – 01:30 WIB - Hukum
Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
Senin, 25 November 2024 – 02:02 WIB - Politik
Hari Pertama Masa Tenang, Dua Kamar Indekos di Solo Disegel Panwascam, Ada Apa?
Senin, 25 November 2024 – 01:35 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB