Posisi Blanco Sebagai Pelatih Timnas Tetap Aman
Sabtu, 16 Maret 2013 – 15:47 WIB
JAKARTA - Gejolak yang terjadi di Training Camp (TC) Timnas Indonesia, Jumat (15/3) kemarin, ternyata tidak berpengaruh ke posisi Luis Manuel Blanco. Badan Tim Nasional (BTN) memastikan, posisi Blanco sebagai pelatih Timnas Indonesia tetap aman.
Ia menyatakan, gejolak yang terjadi TC timnas bukanlah kesalahan Blanco. "Persoalannya pemain yang ngambek, kemarin ada yang merekayasa. Kemarin mereka yang mau pulang. Ada yang kecewa karena kecapean," jelas Bupati Kutai Timur itu.
Terkait proses seleksi pemain, Isran menegaskan bahwa hal itu tetap diserahkan ke Blanco. "Seleksi semua kita serahkan ke Blanco, kita enggak intervensi. Paling lambat besok hasil seleksi sudah ada. Yang jelas posisi Blanco aman," tegasnya
JAKARTA - Gejolak yang terjadi di Training Camp (TC) Timnas Indonesia, Jumat (15/3) kemarin, ternyata tidak berpengaruh ke posisi Luis Manuel Blanco.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
BERITA LAINNYA
- Sepak Bola
Liga Champions: Panggung Tim Tamu Menghancurkan Tuan Rumah
Rabu, 27 November 2024 – 07:01 WIB - Sepak Bola
Liga Champions: Puasa Manchester City Berlanjut
Rabu, 27 November 2024 – 06:26 WIB - Bulutangkis
PBSI Beberkan Target di Indonesia Masters 2025, Sektor Mana Jadi Andalan?
Rabu, 27 November 2024 – 03:51 WIB - Sepak Bola
Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025: Mengintip Peran Vital Tenaga Medis
Rabu, 27 November 2024 – 03:37 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kriminal
Dibawa ke Mabes Polri, AKP Dadang Diborgol, Dikawal Ketat Provos
Rabu, 27 November 2024 – 04:50 WIB - Hukum
Ada Kontroversi di Kasus Polisi Tembak Siswa SMK, Komnas HAM Angkat Bicara
Rabu, 27 November 2024 – 02:02 WIB - Humaniora
5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK
Rabu, 27 November 2024 – 06:29 WIB - Bali Terkini
Kalender Bali Rabu (27/11): Baik untuk Bepergian, Jangan Meminang
Rabu, 27 November 2024 – 06:38 WIB - Humaniora
6 Penasaran soal Gaji Guru Honorer Naik Rp2 Juta, PNS & PPPK 100% Gapok
Rabu, 27 November 2024 – 06:57 WIB