Dirinya juga membantah capres-capres yang hadir itu seakan menjual obral dirinya pada PPP. ''Yah berlebihan, kalau dikatakan mereka yang hadir menjual diri mereka ke pada PPP,'' tambah Surya seraya mengatakan bahwa hingga saat ini partainya belum menjalin koalisi dengan siapapun, termasuk soal capres. (Fas)
JAKARTA - Wakil Ketua Komisi III DPR dari Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (F-PPP) Maiyasyak Johan merespon positif kritikan yang disampaikan