Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

PPP Nyaman Bernomor Sembilan

Senin, 14 Januari 2013 – 18:26 WIB
PPP Nyaman Bernomor Sembilan - JPNN.COM
Wakil Ketua Umum PPP, Suharso Monoarfa dan Sekjen PPP M Romahurmuziy saat menunjukkan nomor urut parpol peserta Pemilu 2014 dalam rapat pleno KPU, Senin (14/1). Foto: Ade Sinuadji/JPNN
Selain makna spiritual, angka 9 juga memiliki nilai historis bagi PPP. Pada pemilu tahun 1999, PPP juga menyandang angka 9 sebagai nomor urut.

Pada pemilu pertama di masa reformasi itu, PPP meraih suara yang cukup besar. PPP berada di posisi ketiga dengan perolehan suara 11.329.905. Romi berharap pada 2014 nanti partainya bisa melewati prestasi itu. "Pemilu nanti juga tanggal sembilan, jadi jangan lupa tanggal sembilan, pilih nomor sembilan," ujarnya berpromosi.

Seperti diberitakan, hari ini KPU menetapkan nomor urut parpol peserta pemilu 2014. Penetapan dilakukan dalam rapat pleno pengundian nomor urut yang dipimpin komisoner KPU RI. (dil/jpnn)

JAKARTA - Sekjen Partai Persatuan Pembangunan (PPP) M Romahurmuzy mengatakan bahwa partainya tidak mengharapkan nomor urut tertentu di pemilu 2014.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close