Pramono Akui Khofifah jadi Ancaman Bagi Soekarwo
Selasa, 16 Juli 2013 – 21:01 WIB
JAKARTA - Wakil Ketua DPR RI Pramono Anung menyampaikan rasa prihatinnya dengan gagalnya pasangan Khofifah Indarparawansa-Herman S Sumawiredja sebagai calon pada Pemilukada Jawa Timur 2013. Pramono yang juga Ketua Tim Sukses Pasangan Bambang DH-Said Abdullah itu mengakui bahwa Khofifah merupakan calon kuat yang dapat mengancam pasangan incumbent Soekarwo-Saifullah Yusuf. "Pertama saya secara pribadi merasa prihatin yang mendalam dan menyesalkan tokoh sekaliber Khofifah yang dalam Pilgub (Pemilihan Gubernur, red) menjadi penantang terkuat Pak Karwo. Ketokohan Khofifah tidak perlu diragukan," ucap Pramono di DPR, Jakarta, Selasa (16/7).
Pramono menyatakan, persaingan di Pilgub Jatim sangat berat bagi Bambang DH-Said Abdullah yang diusung PDIP. Sebab, pasangan itu harus berhadapan dengan pasangan incumbent yang diusung koalisi Partai Demokrat, Golkar, PAN, PPP, PKS dan sejumlah partai lainnya.
Meski begitu Pramono akan terus berupaya memenangkan pasangan Bambang DH-Said Abdullah. "Kami tahu pertarungan dengan Pak Karwo ibarat David dan Goliath," ucapnya.
JAKARTA - Wakil Ketua DPR RI Pramono Anung menyampaikan rasa prihatinnya dengan gagalnya pasangan Khofifah Indarparawansa-Herman S Sumawiredja sebagai
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Wataru Endo hingga Takumi Minamino Ikut Latihan Timnas Jepang
-
Rudianto Lallo Minta Kejagung Tidak Tebang Pilih Dalam Menangani Kasus
-
STY Pastikan Kevin Diks Jadi Amunisi Lawan Jepang
-
Baleg DPR Dorong Regulasi Pengelolaan Nikel di Sultra Masuk Prolegnas
-
Erupsi Gunung Lewotobi, AHY Siapkan Langkah Taktis
BERITA LAINNYA
- Pilkada
Percaya Diri Didukung Jokowi, Ridwan Kamil Yakin Bakal Menang
Jumat, 15 November 2024 – 00:21 WIB - Pilkada
Mak-Mak Majelis Taklim Dukung Rena Da Frina Pimpin Kota Bogor
Kamis, 14 November 2024 – 22:50 WIB - Pilkada
Ketua DPP NasDem Ajak Warga Teluk Merempan Dukung Afni Zulkifli-Syamsulrizal
Kamis, 14 November 2024 – 22:08 WIB - Pilkada
Kembali ke Solo, Kaesang Perkenalkan Respati-Astrid kepada Warga Pucang Sawit
Kamis, 14 November 2024 – 21:34 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Timnas Indonesia vs Jepang: STY Minta Skuadnya Tampilkan Permainan yang Tak Akan Disesali
Kamis, 14 November 2024 – 22:38 WIB - Sepak Bola
Soal Kans Timnas Indonesia Menang Melawan Jepang, Jay Idzes Jujur Bilang Begini
Kamis, 14 November 2024 – 22:16 WIB - Humaniora
Gibran Cek Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi, Pastikan Kebutuhan Dasar Terpenuhi
Jumat, 15 November 2024 – 01:00 WIB - Kriminal
Lihat, Tersangka Perundungan Siswa SMAK Gloria 2 Langsung Ditahan Pakai Baju Oranye
Kamis, 14 November 2024 – 22:05 WIB - Kriminal
Seorang Istri di Blitar Dibacok Suami Pakai Parang, Jari Tengah Putus, Ini Motifnya
Kamis, 14 November 2024 – 22:54 WIB