Prioritaskan Ormas yang Urus Petani-Nelayan
Sabtu, 11 Mei 2013 – 08:50 WIB
Bahtiar sepakat dengan gagasan Nia. Namun, kata birokrat bergerar doktor itu, nantinya bukan hanya Kemendagri yang mengurusi program pemberdayaan ormas. Kementerian/lembaga lain juga terlibat, sesuai bidangnya masing-masing.
"Misal ormas yang konsen dengan pemberdayaan petani, maka nanti menjadi mitra Kementerian Pertanian. Yang bersentuhan dengan nelayan, nanti diurus Kementerian Kelautan dan Perikanan, dan seterusnya," terang Bahtiar. (sam/jpnn)