PSM Makassar Bertandang ke Markas PSS Sleman, Ini Harapan Suporter
Kamis, 21 Juli 2022 – 14:39 WIB

Sekjen Red Gank, Sadakati Sukma bersama pemain PSM, Yuran Fernandes. Foto: Dok Sadakati
jpnn.com, SLEMAN - PSM Makassar akan bertandang ke markas PSS Sleman untuk menjalani laga perdana Liga 1 musim 2022/23.
"Kami berharap PSM bisa meraih tiga poin penuh," ujar Sekertaris Jenderal (Sekjen), Sadakati Sukma kepada JPNN.com, Kamis (21/7/2022) siang.