PSSI Duga Ada Main Mata di Piala AFF U-19 2022, Begini Respons Vietnam
Selasa, 12 Juli 2022 – 10:05 WIB

Penggawa Timnas U-19 Indonesia (jersei putih-hijau) saat melawan Vietnam di matchday pertama Grup A Piala AFF U-19 2022. Foto: PSSI.
"Timnas U-19 Vietnam bermain bagus dan layak melangkah ke semifinal," imbuh dia.
Dalam surat protesnya, PSSI juga akan menyertakan bukti video selama 2x45 menit, terutama pada 10 menit terakhir.
"Karena FIFA dan AFC mengetahui, kami kirim juga bukti rekamannya ke AFC dan FIFA. Kami serahkan semua 2x45 menit dan 10 menit terakhir yang kami rasa tidak pas," ucap Ketum PSSI Mochamad Iriawan dalam keterangannya.(mcr15/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini: