Pulau Enggano Jadi Lokasi Peluncuran Roket
Minggu, 25 Juli 2010 – 15:20 WIB
BENGKULU - Pulau Enggano di Samudra Hindia yang masuk wilayah Provinsi Bengkulu bakal sorotan dunia. Sebab, Pulau tersebut akan dijadikan lokasi peluncuran roket untuk mengirimkan satelit ke ruang angkasa. Dalam konferensi pers Gubernur Bengkulu Agusrin M Najamudin bersama Sekretaris Utama Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan), Bambang Kusumanto di Gedung Daerah, Jumat (22/7) lalu, terungkap bahwa jika proyek itu terwujud maka dalam setahun maksimal bisa 10 roket diluncurkan dari Enggano.
Menurut Agusrin, roket yang diluncurkan bukan peluru kendali (rudal) berhulu ledak tetapi hanya untuk mendorong satelit ke luar angkasa. "Jadi jangan salah kaprah, nanti dikira kita akan meluncurkan rudal. Kami sudah melakukan sosialisasi kepada masyarakat di sana (Enggano). Dengan adanya peluncuran roket di Enggano, imbasnya akan banyak sekali. Terutama Bengkulu akan dikenal oleh manca negara dan nasional, keuntungannya ekonomi masyarakat Bengkulu akan lebih maju," jelas Agusrin.
Sekretaris Utama Lapan, Bambang Kusumanto menambahkan, terpilihnya Enggano sebagai kawasan peluncuran roket karena Pulau itu dianggap cukup ideal. Yakni memiliki luas kawasan hingga 400 Km2 dan masih kosong dari penduduk seluas 400 Km. Selain itu, Enggano juga berhadapan langsung dengan benua Eropa, sehingga memungkinkan Enggano untuk menjadi peluncuran roket.
BENGKULU - Pulau Enggano di Samudra Hindia yang masuk wilayah Provinsi Bengkulu bakal sorotan dunia. Sebab, Pulau tersebut akan dijadikan lokasi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Pertama Kali Bermain Film Horor, Rachel Vennya Ingin Keluar Dari Zona Nyaman
-
Salam Rancage Membuat Olahan Sampah Kertas Menjadi Produk Premium
-
Bentrok Ormas di Pekanbaru, Polda Jatim Buru Seluruh Pelaku | Reaction JPNN
-
Ridwan Kamil: Saya Harus Memuji Pak Anies
-
JPU Hadirkan Saksi Ahli Pertanahan di Sidang Gunawan Muhammad
BERITA LAINNYA
- Komunikasi
Royale Technologies, Perusahaan Pembuat Ponsel Lipat Pertama di Dunia Bangkrut
Minggu, 24 November 2024 – 20:35 WIB - Gadget
3 Kreator Asal Surabaya Menjajal Teknologi AI di Oppo Find X8 Series, Ini Hasilnya
Minggu, 24 November 2024 – 17:57 WIB - Internet
Gebuk Judol, Upaya Bersama memberantas Judi Online di Era Digital 5.0
Sabtu, 23 November 2024 – 16:26 WIB - Smart Techno
Threads Merilis Fitur Baru Secara Global, Silakan Dicoba
Kamis, 21 November 2024 – 21:27 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
Minggu, 24 November 2024 – 23:12 WIB - Bisnis
TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
Minggu, 24 November 2024 – 22:08 WIB - Sulteng
Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
Minggu, 24 November 2024 – 23:00 WIB - Politik
Konten Hoaks Merebak di Pilkada 2024, Ini Temuan Ditressiber Polda Bali
Minggu, 24 November 2024 – 21:37 WIB - Humaniora
Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
Senin, 25 November 2024 – 01:30 WIB