Raisa Ternyata Senang Pakai Penyegar Wajah Sehabis Mandi
Selasa, 07 November 2017 – 07:15 WIB
Sebisa mungkin Raisa menghindari memulaskan kosmetik di wajah. Bagi bintang film Terjebak Nostalgia itu, kebebasan kulit untuk bernapas tanpa terhalang riasan merupakan kunci kesehatan raga.
3. Cuci muka
Setiap selesai beraktivitas, wanita kelahiran Jakarta 6 Juni 1990 ini membiasakan diri untuk mencuci wajah.
4. Pelembap
Setiap hari, pemilik album Raisa ini teratur mengoleskan pelembap dan penyegar.
5. Pola makan dan gaya hidup
Agar tubuh tetap bugar dan cantik senantiasa, empunya album Handmade ini menerapkan pola hidup sehat yang mencakup perubahan dalam unsur gizi dan kebutuhan tidur harian.(ida/thejak/jpnn)