RANS Cilegon FC Disebut-sebut Menyerah Kejar Mesut Ozil, Netizen Beri Sentilan Pedas
Jumat, 14 Januari 2022 – 17:40 WIB
screen shoot salah satu komentar di Instagram @ranscilegonfc
"Gimana Ozil?," tanya Valentino.
"Mahal, nanti dulu lah," jawab Raffi Ahmad.
Pernyataan pesohor asal Bandung tersebut sontak ditanggapi oleh beragam komentar dari netizen.
Tidak sedikit dari warganet memberikan sindirannya kepada RANS Cilegon FC yang dianggap hanya mencari sensasi belaka.
"Sensasi doang mau rekrut Mesut Ozil" tulis @rvstorys dalam salah satu postingan di Instagram resmi RANS Cilegon FC.
Melansir laman Transfermarkt, harga Mesut Ozil menyentuh angka Rp 64,3 miliar.