Redakan Sakit Kepala dengan 5 Teh Herbal Ini
jpnn.com, JAKARTA - SAKIT kepala tentu saja bisa mengganggu segala kegiatan Anda.
Sakit kepala biasanya terjadi akibat Anda kurang tidur, stres, menatap layar gadget terlalu lama dan lainnya.
Untuk meredakan sakit kepala, biasanya Anda langsung mengonsumsi obat.
Namun, ada beberapa teh herbal yang sebenarnya bisa membantu meredakan sakit kepala Anda.
Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Thehealthsite.
https://www.thehealthsite.com/diseases-conditions/herbal-teas-to-relieve-tension-induced-headaches-d1215-356439/?fbclid=IwAR2bjkVgeqw1Pw2G-FLiJRFmu1I7QY5T07CJpGLB53bbqO44eF5MInox3HY.
1. Teh hijau
Teh herbal yang satu ini kaya akan antioksidan dan memiliki sifat analgesik.
Teh hijau juga mengurangi stres oksidatif dan membantu menghilangkan racun.