Reformasi Birokrasi Segera ke Daerah
Senin, 12 April 2010 – 19:27 WIB
Mengenai pelaksanaan reformasi birokrasi di daerah, menurut Tasdik, juga akan lebih cepat dari target yang ditetapkan pada 2011. Hal Ini dikarenakan ada daerah yang sudah berani mengajukan diri untuk dinilai yaitu Bali.
"Dalam waktu yang sangat dekat ini Menteri PAN&RB EE Mangindaan akan melakukan pembahasan bersama dengan Mendagri untuk membicarakan apa saja yang harus direformasi birokrasi di daerah. Diupayakan tahun ada daerah yang sudah bisa diniai RBnya," tuturnya.