Richard Lee Beri Peringatan Soal Produk Skincare Etiket Biru yang Dijual Bebas
Rabu, 22 Februari 2023 – 15:02 WIB
"Apakah etiket biru pasti sudah aman untuk ibu hamil dan menyusui? Belum tentu. Tergantung apa etiket birunya. Kalau itu etiket birunya mengandung hidrokuinon itu tidak boleh dipakai untuk ibu hamil dan menyusui," tegasnya.
Dia juga menyarankan masyarakat agar lebih cerdas dalam memilih produk yang hendak dibeli dan dipakai di pasaran.
"Di sini saya hanya bicara tentang regulasi yang ada. Namun, jika memang merasa produk itu aman dan cocok, silahkan saja dilanjutkan," pungkas Richard Lee. (mcr8/jpnn)