Riedl Beri Kesempatan Boaz
Minggu, 03 Juli 2011 – 15:15 WIB
KEMARIN pelatih Alfred Riedl mengumumkan 25 pemain pemain Timnas senior dan 25 pemain Timnas U-23. Dari daftar pemain senior yang dirilis terdapat nama top scorer dan pemain terbaik Indonesia Super League (ISL) Boaz Solossa. Nama Oktovianus Maniani yang pernah "dibuang" Riedl karena dianggap tidak disiplin bersama timnas U-23 juga kembali dipanggil. Seperti yang pernah dinyatakan deputy bidang teknik Badan Tim Naisonal (BTN) Iman Arif bahwa timnas senior masih didominasi oleh skuad Piala AFF 2010 lalu ( lihat grafis).
Alfred Riedl juga tidak mau mengambil risiko memasukkan nama-nama pemain dari Liga Primer Indonesia (LPI) dalam calon skuadnya. Pelatih asal Austria itu masih ingin mendapat kejelasan nasib LPI setelah Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI 9 Juli nanti.
Terkait dipanggilnya kembali Boaz Solossa yang sempat dicoret menjelang pagelaran Piala AFF 2010 lalu karena tidak memenuhi panggilan Alfred Riedl menyatakan ingin memberi kesempatan sekali lagi kepada pemain bertalenta hebat itu.
KEMARIN pelatih Alfred Riedl mengumumkan 25 pemain pemain Timnas senior dan 25 pemain Timnas U-23. Dari daftar pemain senior yang dirilis terdapat
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- All Sport
Pertamina Eco RunFest 2024, Ajang Lari untuk Kebermanfaatan Lingkungan, Masyarakat & UMKM
Kamis, 14 November 2024 – 17:25 WIB - Moto GP
Dani Pedrosa Masih Dibutuhkan KTM Untuk MotoGP 2025
Kamis, 14 November 2024 – 12:45 WIB - Sepak Bola
Berapa Poin yang Didapat Timnas Indonesia Jika Mengalahkan Jepang?
Kamis, 14 November 2024 – 09:24 WIB - Bulutangkis
Jorji Tembus Perempat Final Kumamoto Masters 2024
Kamis, 14 November 2024 – 09:19 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Honorer K2 Mengabdi 32 Tahun Gagal Ikut Tes PPPK 2024, Presiden Tolonglah
Kamis, 14 November 2024 – 15:57 WIB - Humaniora
Raffi Ahmad Belum Lapor LHKPN, KPK Bereaksi
Kamis, 14 November 2024 – 13:50 WIB - Nasional
Usut Kasus Korupsi Dana Hibah Jatim, KPK Periksa Sejumlah eks Anggota DPRD
Kamis, 14 November 2024 – 15:24 WIB - Kriminal
Ibu di Sidoarjo Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Dibunuh Anak Kandung
Kamis, 14 November 2024 – 12:07 WIB - Bisnis
Deddy Corbuzier Investor Utama Holy Flux, Bangun Ekosistem Media Online Terbesar di Indonesia
Kamis, 14 November 2024 – 13:01 WIB