Rossa Bakal Ajak Keluarga Rayakan Tahun Baru di Jakarta
Selasa, 22 November 2022 – 20:33 WIB
“Aku merasa kalau di Pullman itu fasilitasnya semua ada ya. Kerja juga enak, hotelnya nyaman banget, terus juga di sebelahnya ada mall," bebernya. (antara/jpnn)