Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

RSMH Palembang Siap Layani Transplantasi Ginjal

Biaya Operasi Sekitar Rp300-400 Juta

Rabu, 27 Maret 2013 – 11:14 WIB
RSMH Palembang Siap Layani Transplantasi Ginjal - JPNN.COM
Bisa dihitung berapa besar dan mahalnya biaya yang harus dikeluarkan oleh pemerintah maupun pasien yang mengalami ini. "Pemerintah dan pihak medis menyadari kalau transplantasi ginjal menjadi jalan terbaik," kata Ian.

Tercatat, dalam sebulan ada 1.556 pasien yang cuci darah di Instalasi Hemodialisa RSMH Palembang. Sebagian besar pasien memanfaatkan jaminan sosial, baik Jamkesmas maupun Jamsoskes Sumsel Semesta.

Berapa biaya transplantasi ginjal" "Untuk tindakan transplantasi ginjal, biayanya Rp300-400 juta. Ini terbilang lebih murah dibandingkan tindakan operasi yang dilakukan di luar negeri. Setelah itu, pasien tidak perlu melakukan cuci darah lagi dan dapat lebih produktif dalam beraktifitas,"  jelas Ian.

Saat ini, tercatat 233 orang,  dimana 135 orang laki-laki dan 98 perempuan  yang melakukan tindakan cuci darah di RSMH Palembang. Menurut dr Ian, setiap tahun, jumlah penderita gagal ginjal semakin banyak, bukan malah berkurang. Fasilitas mesin cuci darah yang dimiliki RSMH hanya 40 unit dan dikhawatirkan tidak mampu lagi melayani semua pasien.

PALEMBANG – Ini kabar gembira bagi penderita gagal ginjal di Sumatera Selatan.  Rumah Sakit Moh Hoesin (RSMH) Palembang kini sudah siap

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News