Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

RSUD Raja Ahmad Tabib Sediakan Tekanan Negatif Untuk Pasien Virus Corona

Sabtu, 01 Februari 2020 – 23:58 WIB
RSUD Raja Ahmad Tabib Sediakan Tekanan Negatif Untuk Pasien Virus Corona - JPNN.COM
RSUD Raja Ahmad Tabib Tanjungpinang, Kepri. Foto: ANTARA/Ogen

“Ruang isolasi sudah siap, jadi ketika ada suspect pasien corona masuk, pasien lain akan kita evakuasi. Mobilisasi ke ruangan lain yang sudah kita siapkan,” ungkap Elfiani.

Rumah sakit juga bersiap untuk pasien yang bukan rujukan, atau pasien yang memang datang sendiri. Setiap pasien akan ditanya di meja rawat, apakah mengalami demam, batuk atau sesak nafas dan pernah melakukan kontak dengan daerah terjangkit.

“Petugas akan mengidentifikasi, jika sesuai dengan gejala corona dan pernah kontak dengan daerah terjangkit, akan kita arahkan ke ruang khusus di IGD,” tuturnya.(Antara/jpnn)

RSUD Raja Ahmad Tabib Tanjungpinang, Provinsi Kepri sudah menyediakan ruang tekanan negatif bagi pasien yang terjangkit virus corona, ruang khusus tersebut disediakan agar virus tidak menyebar ke lingkungan sekitar.

Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close