Ruben Onsu Ternyata Pernah Jatuh Cinta kepada Kristina, Begini Ceritanya
Rabu, 01 Desember 2021 – 18:42 WIB
![Ruben Onsu Ternyata Pernah Jatuh Cinta kepada Kristina, Begini Ceritanya Ruben Onsu Ternyata Pernah Jatuh Cinta kepada Kristina, Begini Ceritanya - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/watermark/2021/06/18/kristina-foto-dok-pribadi-kristina-6.jpg)
Kristina. Foto: Dok. Pribadi Kristina
Kristina mengatakan Ruben Onsu sempat menyatakan cinta kepadanya.
Akan tetapi, dia tidak menerima pria yang kini jadi suami Sarwendah itu.
"Sudah, Ben. Lu, adek gue saja, enggak mungkin sama gue," imbuh Kristina. (ded/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: