Rupiah Redenominasi, Sen Muncul Lagi
Sabtu, 08 Desember 2012 – 08:42 WIB
Konsekuensi dari redenominasi itu, nilai rupiah yang berupa sen bakal muncul lagi. Awalnya, pada masa krisis 1950an, USD 1 setara Rp 48. Angka tersebut naik menjadi Rp 200 hingga Rp 1.000. Lantaran krisis berkepanjangan yang memicu tingginya inflasi, terus menerus terjadi pengaturan terhadap pecahan mata uang. "Hingga sen hilang dan diganti pecahan Rp 100 dan Rp 200," tandasnya. (gal/oki)