Samsung Benahi Nomenklatur Produknya, Seri Galaxy J Dihapus
Rabu, 10 April 2019 – 14:00 WIB
![Samsung Benahi Nomenklatur Produknya, Seri Galaxy J Dihapus Samsung Benahi Nomenklatur Produknya, Seri Galaxy J Dihapus - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/watermark/2017/10/25/seorang-model-menunjukkan-samsung-galaxy-j7-saat-peluncuran-di-kawasan-menteng-jakarta-selasa-2410-foto-anamjpnn.jpg)
Seorang model menunjukkan Samsung Galaxy J7+ saat peluncuran di kawasan Menteng, Jakarta, Selasa (24/10). Foto: Anam/jpnn
Lantas bagaimana dengan nasib ponsel Galaxy J?
Samsung dilaporkan tidak akan menghilangkan dukungan untuk Galaxy J yang sudah tersedia di pasaran. Samsung mengatakan, terus memenuhi syarat untuk OS Android utama, dan pembaruan keamanan.
Samsung telah memberikan gelombang pembaruan Android 9.0 Pie yang stabil dalam beberapa bulan terakhir. Bahkan, beberapa ponsel Galaxy J menerima pembaruan juga. (mg9/jpnn)