Sandiaga Uno Beri Rumah Kompos Untuk Pengolahan Sampah
Selasa, 13 September 2022 – 22:47 WIB

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Uno. Foto dok humas Kemenparekraf
"Saya berterima kasih atas bantuan Mas Menteri semoga perhatian ini akan menggerakan dan mendatangkan kebaikan-kebaikan lainnya untuk Desa Pentagen," harap Puadi.(chi/jpnn)