Sandiaga Uno Optimistis Bisa Ciptakan Banyak Konten Kreator di Pekanbaru
Senin, 19 September 2022 – 23:04 WIB
Menurutnya, May menilai ini merupakan bentuk kepedulian Sandiaga terhadap kalangan milenial.
"Saya tentunya mendukung Pak Sandiaga agar menjadi Presiden Indonesia. Karena Pak Sandi sosok yang pekerja keras, ramah, baik, dan juga sering memberikan pelatihan-pelatihan kepada masyarakat terutama milenial seperti saya," aku May.(chi/jpnn)