Sangat Disayangkan, Prabowo Menolak Hasil Pilpres Tanpa Didasari Data dan Fakta
Rabu, 15 Mei 2019 – 17:29 WIB

Abdul Kadir Karding. FOTO: MIFTAHULHAYAT/JAWA POS
"Bahkan ini artinya beliau tidak siap kalah dan tidak siap menang sesuai dengan komitmen kampanye damai yang dilakukan oleh KPU sebelumnya," tandas Karding. (tan/jpnn)