SBY: Nuklir Bukan Pilihan Utama Indonesia
Senin, 09 Mei 2011 – 11:26 WIB
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengatakan Indonesia saat ini sedang mengurangi penggunaan energi fosil menuju energi terbarukan. Namun, ia menegaskan, nuklir bukanlah pilihan utama untuk menujang ketahanan energi di dalam negeri. "Kita mengurangi energi fosil menuju energi terbarukan, tapi tidak semata-mata ke energi nuklir," kata SBY menjawab pertanyaan wartawan saat menyampaikan hasil KTT ke-18 ASEAN di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat, Minggu (8/5).
Menurut SBY, Indonesia masih kaya akan sumber-sumber energi lain yang bisa digunakan sebagai pengganti minyak bumi. Energi alternatif itu bisa berasal dari panas bumi, surya, dan air.
Dalam kapasitas Indonesia sebagai Ketua ASEAN saat ini, SBY menambahkan, negara ASEAN mempunyai prinsip yang sama terhadap energi nuklir tersebut. Namun, pilihan penggunaan energi nuklir itu diserahkan kepada masing-masing negara.
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengatakan Indonesia saat ini sedang mengurangi penggunaan energi fosil menuju energi terbarukan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, Ini Arahan Prabowo Subianto kepada Jajarannya
-
Anak Bos Toko Roti Pelaku Penganiayaan Karyawan Ditangkap di Hotel
-
Umumkan Skuad IBL 2025, Ini Target Rans Simba Bogor
-
Shin Tae Yong Tetap Optimistis Timnas Indonesia ke Semifinal
-
ICS Compute Tawarkan Layanan MSSP dengan Teknologi CrowdStrike Falcon
BERITA LAINNYA
- Internasional
Bertemu Paus Fransiskus, Arsjad Rasjid Bawa Misi Kemanusiaan
Jumat, 13 Desember 2024 – 13:18 WIB - Timur Tengah
Beginilah Cara Iran Merekrut Warga Israel Jadi Mata-Matanya
Kamis, 12 Desember 2024 – 15:51 WIB - Timur Tengah
Erdogan Jorjoran Menyokong Musuh Assad, Apa Kepentingan Turki di Suriah?
Rabu, 11 Desember 2024 – 19:49 WIB - Asia Oceania
Geledah Kantor Presiden, Polisi Korsel Cari Bukti Pengkhianatan
Rabu, 11 Desember 2024 – 17:35 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
MenPAN-RB Rini Minta Pemda Tidak PHK Honorer, Alihkan Semuanya
Rabu, 18 Desember 2024 – 21:43 WIB - Lingkungan
Bencana Tanah Bergerak di Trenggalek Meluas, 119 Warga Mengungsi
Rabu, 18 Desember 2024 – 23:03 WIB - Hukum
KPK Dalami Pihak-pihak yang Memberikan Suap kepada Bupati Situbondo
Rabu, 18 Desember 2024 – 22:01 WIB - Jateng Terkini
Panggung Teater Beta Pulangkan Emak: Kisah Pedih Keluarga Kecil di Tengah Jerat Ekonomi
Kamis, 19 Desember 2024 – 00:00 WIB - Hukum
Arjuna Sinaga Dituntut Hukuman Mati, Kasusnya Berat
Rabu, 18 Desember 2024 – 23:07 WIB