SBY tak Perlu Kritik Menteri, Langsung Saja Ganti
Jumat, 20 Juli 2012 – 17:23 WIB
JAKARTA -- Pidato Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) terkait menteri yang harus bertanggungjawab jika kementeriannya terlibat kasus korupsi, berbuah kritikan.
Ketua Liga Mahasiswa Nasional untuk Demokrasi (LMND), Lamen Hendra Saputra, mengatakan, sindirian Presiden SBY tersebut tak layak disampaikan.
"Kenapa hanya menyindir para menteri yang kinerjanya tidak baik, bukankah presiden punya hak untuk memberhentikan langsung para menteri yang tidak memiliki loyalitas untuk menyejahterakan rakyatnya atau lebih mementingkan partainya," kata Lamen, Jumat (20/7).
Ditegaskan Lamen, seharusnya pernyataan tersebut bukan hanya ditujukan untuk para menteri, melainkan harus ditujukan kepada diri SBY sendiri. "Bukankah ia (SBY) juga seorang fungsionaris partai politik yang (oknum kader partainya) terbukti korup," kata Lamen.
Dijelaskan dia, pemerintahan atau Kementerian Indonesia Bersatu (KIB) II sudah tak efektif dipertahankan. "Pernyataan tersebut pula dengan gamblang mengakui bahwa pemerintah sendiri sudah mengakui bahwa mereka tidak bekerja untuk rakyat," bebernya.
JAKARTA -- Pidato Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) terkait menteri yang harus bertanggungjawab jika kementeriannya terlibat kasus korupsi,
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
BERITA LAINNYA
- Humaniora
Prakiraan Cuaca Hari Ini 18 November, Hujan Ringan hingga Sedang di Mayoritas Wilayah Indonesia
Senin, 18 November 2024 – 10:00 WIB - Humaniora
Berita Duka, Emmanuel Setiyono Meninggal Dunia
Senin, 18 November 2024 – 09:58 WIB - Lingkungan
Musim Hujan, Tetapi Kualitas Udara Jakarta Masih 20 Besar Terburuk di Dunia
Senin, 18 November 2024 – 06:51 WIB - Humaniora
Cuaca Jakarta Hari Ini, Hujan pada Senin Malam
Senin, 18 November 2024 – 06:30 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kriminal
Jimmy Tewas Bersimbah Darah, Polisi Langsung Antisipasi Carok Massal di Sampang
Senin, 18 November 2024 – 06:45 WIB - Kaltara
Wahai Honorer Pelamar PPPK 2024 Tahap 1, Sudah Siap? Ada yang Harus Naik Pesawat
Senin, 18 November 2024 – 06:57 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini 18 November 2024 Naik, Berikut Daftarnya
Senin, 18 November 2024 – 09:15 WIB - Jatim Terkini
Kecelakaan Tunggal di Kenpark Surabaya, 1 Orang Dilaporkan Tewas dan 3 Terluka
Senin, 18 November 2024 – 08:33 WIB - Dahlan Iskan
Tafsir Iqra
Senin, 18 November 2024 – 08:05 WIB