Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Sebegini Harga Jam Tangan Wasit Piala Dunia 2022, Wow

Minggu, 04 Desember 2022 – 09:12 WIB
Sebegini Harga Jam Tangan Wasit Piala Dunia 2022, Wow - JPNN.COM
Jam tangan wasit Piala Dunia 2022. Foto: Hublot dan Alamy

Arloji, dengan dial 44mm itu didominasi warna keramik hitam atau titanium hitam, tetapi juga memiliki warna merah marun dari bendera Qatar pada talinya.

Ada opsi untuk menyesuaikan bendera salah satu dari 32 negara peserta Piala Dunia 2022.

Untuk versi konsumen, dibuat sebanyak 1.000 unit, menyertakan banyak fitur untuk meningkatkan pengalaman hari pertandingan bagi para penggemar.

Luis Figo, Marcel Desailly, Pele, dan Kylian Mbappe termasuk orang yang mendapatkan jam tangan edisi terbatas tersebut. (sb/jpnn)


Jam tangan wasit Piala Dunia 2022 memiliki akses ke aplikasi yang melacak aktivitas dan kesehatan. Eksklusif.

Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News