Sekjen Gerindra: Vaksinasi Membantu Memulihkan Ekonomi Masyarakat Lampung
Jumat, 10 September 2021 – 18:34 WIB
“Sehingga sektor UMKM, pedagang kaki lima, tukang ojek, tukang sayur di pasar dan semua pengusaha kecil bisa bertransaksi dengan rasa aman dan nyaman karena sudah divaksin," tuturnya.
Muzani meminta masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan meski sudah mendapatkan vaksin.
Sementara, terkait dengan jadwal vaksinasi kedua, Muzani belum bisa memerinci pelaksanaannya.
Namun, dia memastikan bahwa vaksinasi dosis kedua akan segera dikoordinasikan dengan semua pihak. (boy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?