Namun demikian sebelumnya Kepala Biro Humas Kementerian Pertahanan, Brigjen I Wayan Midhio menyatakan, TNI selalu melakukan pengawasan ekstra ketat terhadap ribuan pucuk senjatanya. “Selama ini TNI menggunakan senjata produksi Pindad. Senjata kami tidak mungkin bisa keluar, semuanya sudah teritergasi dan pengawasannya sangat ketat,” ujarnya.(zul/jpnn)
JAKARTA - Perampokan bersenjata yang akhir-akhir ini marak disebut-sebut menggunakan senjata yang biasa digunakan TNI. Namun anggapan itu dibantah