Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Sepakat Wasit Luar Asia Tenggara

Rabu, 28 November 2012 – 06:49 WIB
Sepakat Wasit Luar Asia Tenggara - JPNN.COM
Foto: Angger Bondan/Jawa Pos
Mengapa sampai ada kesepakatan? Menurut Aung, itu karena Negara peserta ingin pertandingan yang berkualitas dan dipimpin wasit yang benar-benar tak memihak. Dengan kata lain, setiap Negara peserta ingin wasit benar-benar netral.

Saat disinggung apakah wasit dari negara Asia Tenggara diragukan kualitasnya? Aung menampik. Menurut dia, itu lebih karena menjadi keputusan bersama. Dengan wasit dari sesama negara yang akan berhadapan, dia khawatir tak ada  yang netral sehingga memengaruhi kualitas kompetisi Piala AFF 2012.

Nah, saat kembali disinggung apakah kualitas wasit pada ajang Piala AFF 2010 dianggap bermasalah sehingga perlu diambil keputusan mendasar seperti itu? Aung juga membantah.

"Ya, negara peserta ingin agar netral pertandingannya. Tidak ada alasan lain, agar kompetisi berjalan dengan baik," tandasnya.

KUALA LUMPUR- Jangan kaget jika dalam pertandingan perdana Piala AFF 2012, Minggu (25/11) lalu tak ada wasit dari negara Asia Tenggara yang memimpin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close