Serang Polisi dengan Badik dan Pistol, 2 Perampok Sadis di Inhil Tewas
Sabtu, 11 Maret 2023 – 14:56 WIB
“kedua pelaku kena tembakan petugas dan tewas di tempat. Kemudian dibawa ke rumah sakit RSUD Tembilahan. Sementara para pelaku lainnya yang ditangkap di bawa ke Mapolres Inhil untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya. Kami juga amankan barang bukti," pungkas Amru.
Para pelaku disangkakan dengan Pasal 365 KUHPidana tindak pencurian dengan Kekerasan dan terancam pidana 12 tahun penjara. (mcr36/jpnn)