Setahun Menduda, Ferry Irawan Dirumorkan Dekati Biduan Dangdut
Rabu, 08 Mei 2024 – 14:49 WIB
"Terima kasih cantik, sudah membuat mami tersenyum kembali," begitu tertulis keterangan unggahan Ferry, dikutip Rabu (8/5).
Ferry lantas menambahkan keterangan unggahan yang seolah memberi sinyal kedekatan keduanya.
Dia menulis keterangan dengan kalimat tak selesai, sehingga memancing warganet berspekulasi.
"Just wanna say how much.. I...," Ferry menulis kalimag terputus. (mcr31/jpnn)