Siap Digelar, Bali International Airshow 2024 Akan Diikuti Perusahaan Terkemuka
Selasa, 20 Agustus 2024 – 08:48 WIB

Bali International Air Show 2024 akan menghadirkan lebih dari 100 perusahaan ternama global. Foto: Dedi Sofian
Menurutnya selain untuk para trade visitors, pameran itu akan membuka area pamerannya untuk masyarakat umum pada hari terakhir, Sabtu, 21 September 2024.
Publik dapat membeli tiket masuk airshow mulai 18 Juli hingga 21 September 2024 dengan harga Rp 150.000. (ddy/jpnn)