Siapkan Rp 45 Miliar untuk Lapangan Standar Internasional
Rabu, 16 Januari 2019 – 21:59 WIB
Lapangan tembak standar internasional yang akan segera hadir di Surabaya. FOTO : Jawa Pos
Sementara itu, akses menuju lokasi hingga kini masih dalam tahap perencanaan. Nanti akses tersebut terhubung dengan jalan lingkar luar timur (JLLT). Iman mengatakan, bakal ada dua akses. Pertama, lewat sisi utara Terminal Kedung Cowek. Kedua, dari JLLT. "Namun, masih menunggu dinas pekerjaan umum bina marga dan pematusan (DPUBMP) dulu untuk lebih pastinya," ujar Iman. (gal/c6/dio)
Proyek pembangunan gedung itu dilelang pada awal Februari nanti. Arena outdoor tinggal menyelesaikan lanskap bangunan, jaringan listrik, pipa, serta mekanik