Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Silaturahmi Kebangsaan, PKS Minta Wejangan Sri Sultan Hamengkubuwono X

Selasa, 08 Juni 2021 – 17:08 WIB
Silaturahmi Kebangsaan, PKS Minta Wejangan Sri Sultan Hamengkubuwono X - JPNN.COM
Jajaran pimpinan PKS melanjutkan silaturahmi kebangsaan dengan menemui Sri Sultan Hamengkubuwono X. Foto: Istimewa.

"Selama ini kita terjebak hanya dengan "saya dan kamu", "ikut saya atau ikut kamu?". Kita lupa dengan kekitaan dan keindonesiaan kita," ungkap Jazuli mengutip kalimat Sri Sultan.

Jazuli menegaskan bahwa tradisi silaturahmi kebangsaan ini akan terus dilakukan PKS setiap waktu khususnya untuk mengukuhkan sila ketiga Persatuan Indonesia dalam rangka mewujudkan Indonesia yang berkarakter, maju, adil dan sejahtera.

"Berkah dari silaturahim ini PKS secara khusus dapat mendengar, menyerap, dan menghimpun khasanah pemikiran, gagasan, dan perspektif dari berbagai tokoh elemen bangsa yang kaya dan beragam untuk kebaikan masyarakat, bangsa, dan negara yang kita cintai bersama," pungkas Jazuli. (boy/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

PKS meminta wejangan Sri Sultan Hamengkubowono dan Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir bagaimana mewujudkan masyarakat yang tenteram, adil, makmur dan sejahtera.

Redaktur & Reporter : Boy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close