Simak, Begini Penjelasan Eileen Kamtawijoyo Tentang Bitcoin
Sabtu, 24 April 2021 – 07:05 WIB
“Kelompok usia ini cukup cakap dalam memanfaatkan teknologi. Mereka umumnya menggunakan aplikasi trading seperti Indodax, Tokocrypto, Pintu, Bitocto dan Luno,” ungkap Eileen.
Secara umum, tambah Eileen, masyarakat belum siap dengan risiko dari bitcoin yang relative tinggi.
“Mayoritas masyarakat memilih reksadana, pasar uang yang tingkat risikonya tergolong rendah,” ujar Eileen.(fri/jpnn)