Sistem Tender Tak Jamin Kualitas Cetak Buku Ajar
Ribuan Judul Buku Jaman Orde Baru akan Dicetak LagiSenin, 12 Juli 2010 – 22:31 WIB
Lebih lanjut Fasli juga menyebutkan, sebanyak 2.400 judul buku dengan konten lokal juga akan dievaluasi. Buku-buku tersebut, kata Fasli, dibuat untuk Program SD Inpres sekitar 24 tahun silam. "Buku-buku itu akan diedit dan dicetak karena banyak kekayaan lokal yang masih bisa dipelajari," pungkasnya.(cha/jpnn)