Soal Lokasi Sidang Ahok, Ini Kata Kapolda Metro Jaya
Jumat, 09 Desember 2016 – 10:38 WIB
"Kemungkinan (demo) itu ada saja, tapi kami sudah siap," tambah dia.
Mantan Kapolda Jawa Barat ini juga menuturkan, sidang nantinya akan digelar terbuka, jadi silakan saja masyarakat bisa menyaksikan.
"Enggak ada masalah kan. Sesuai dengan keinginan proses hukum berjalan, sekarang kan sudah berjalan dan sudah tahap persidangan," pungkasnya. (elf/jpg/jpnn)