Soegito Sang Penjaga Gamelan di Canberra
Rabu, 17 Agustus 2016 – 09:00 WIB
"Feelingnya memang susah didapat, ya mereka seperti mekanis saja. Notnya apa, ya dimainkan," imbuhnya.
Hingga kini, Mbah Soegito masih aktif mengajar gamelan, meski tidak sebanyak dahulu. Soegito pun sudah menganggap beberapa muridnya seperti anak dan cucunya sendiri.
Lalu sampai kapan Mbah Soegito akan mengajar gamelan?
"Ya selama saya masih bisa mengajar, ya akan saya lakukan. Selama saya dibutuhkan, ya saya akan kerjakan," tuturnya dengan penuh ketenangan.
Lihat Artikelnya di Australia Plus