Sosialisasi Empat Pilar di Kalangan Santri, Jazilul Tegaskan Agama dan Negara Dua Sisi Tak Terpisahkan
Sabtu, 07 Desember 2019 – 22:23 WIB
Untuk itulah, lanjut Jazilul, MPR hadir dengan Sosialisasi Empat Pilar MPR nya, dengan tujuan membuka dan mengingatkan kembali seluruh rakyat Indonesia tentang Pancasila, UUD NRI Tahun 1945, NKRI dan Bhinneka Tunggal Ika.
"Begitu pentingnya Empat Pilar terutama kepada santri, saya berpikir ingin membentuk satu metode misal membuat kitab kuning tentang Pancasila sehingga bisa dipelajari oleh santri dengan nyaman," tambahnya.(jpnn)