Spanduk Habib Rizieq Dibakar, HRS Center Sebut Ada Unsur Penodaan Agama
Kamis, 30 Juli 2020 – 18:20 WIB
"Dengan demikian apabila ada orang atau sekelompok orang yang menghina khilafah, mereka telah menodai dan/atau menyatakan permusuhan terhadap agama Islam sebagaimana dimaksud dalam Pasal 156a huruf a KUHP," tutur Abdul. (mg10/jpnn)