SPBU Tol Trans Jawa Laris saat Mudik Lebaran, Hari Biasa Bagaimana?
Kamis, 13 Juni 2019 – 13:03 WIB
"Untuk pemudik mungkin tidak masalah ya karena mudik kan setahun sekali. Beda dengan bus trans Jawa. Kalau harus tiap hari bayar segitu berasa juga ya. Bila menggunakan tol harus menaikkan tarif angkutan umum. Ini juga beresiko karena kan enggak tiap hari bus itu banyak penumpang," tuturnya.
Mariono menambahkan, tol trans Jawa ini sangat terasa manfaatnya saat musim mudik. Di hari biasa, tol ini jadi kurang bermanfaat karena banyak pengendara menghindari karena tarifnya yang mahal. (esy/jpnn)